Mengambil informasi pengunjung dengan PHP
Pada saat pengunjung membuka halaman web, browser yang digunakan mengirimkan informasi kepada web server yang sedang diaksesnya. Informasi yang dikirim diantaranya adalah ip address, jenis browser, halaman sebelumnya dll. Semua informasi tersebut dapat kita peroleh dengan menggunakan fungsi-fungsi yang ada dalam php
Berikut 3 variable ip address, jenis browser, dan halaman sebelumnya :
$_SERVER['REMOTE_ADDR'] = IP pengunjung
$_SERVER['HTTP_USER_AGENT'] = User agent / browser yang di gunakan pengunjung
$_SERVER['HTTP_REFERER'] = Url referer atau halaman sebelumnya atau asal kunjungan
Related Post
Cara Mengecek Keresponsifan Template
Preview GregetArt di banyak platform
Saat kita membuat template kita pasti akan mengecek apakah
Memotret Gambar 3D
Hai guys, kembali lagi di catatan fotografi , kali ini aku akan membahas tentang gambaran 3
Apa itu Gear Ratio dan Bagaimana Cara Menghitungnya?
Sebelum kita membahas apa itu gear ratio mari kita perhatikan dulu gambar berikut.Kalau kita ama
Bot Ore-Mine ( BitCoin gratisan )
Daftar disini
Setelah anda mendaftar, kini anda bisa mengaktifkan bot anda, caranya sebagai ber
Filter Instagram
Filter instagram memang sangat unik, menjadikan hal biasa menjadi luar biasa.
beberapa filter d
Apa itu DVDRip, DVDSCR, HDTV-Rip, CAM, TS, TC, dan R5 ?
Mungkin anda pernah mendengar istilah DVDRip, DVDSCR, CAM, TS, TC, dan R5 ketika anda akan men
Berkomentarlah dengan baik dan benar Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon