Skyquake, Penjelasan Logis Mengenai Suara Terompet Dari Langit
Posted by Andra Antariksa
Astronomi
Berita
Informasi
Skyquake, sebuah fenomena yang belum terpecahkan, fenomena di mana terdengar suara seperti meriam atau ledakan sonik yang seolah muncul dari langit.Skyquake telah terdengar di beberapa lokasi di seluruh dunia seperti di tepi sungai Gangga di India, Pantai Timur dan pedalaman Finger Lakes di Amerika Serikat, serta di Laut Utara, Jepang dan Italia.Suara skyquake digambarkan seperti suara petir yang jauh lebih keras, namun terjadi saat tidak ada awan di langit yang cukup besar untuk menghasilkan petir. Skyquake persis terdengar seperti suara tembakan meriam. Suara misterius dari skyquake terkadang menyebabkan gelombang kejut yang cukup besar.Asal muasal skyquake belum diidentifikasi secara ilmiah. Sejauh ini skyquake telah dihipotesiskan sebagai:
- Meteor yang memasuki atmosfer Bumi dan menyebabkan ledakan sonik.
- Gas bio yang membusuk dari vegetasi di dasar danau tiba-tiba meledak.
- Luruhan kapur di gua-gua bawah laut.
- Kegiatan militer.
- Dalam beberapa kasus, skyquake dikaitkan dengan gempa Bumi.
- Anomali atmosfer atas Bumi.
- Resonansi dari Matahari atau aktivitas magnetik Bumi yang terangsang.
Kabar yang menyajikan berita bahwa dengungan Bumi ini adalah suara tiupan terompet sangkakala merupakan hoax. Video-video yang tersebar di situs berbagi video YouTube juga lebih banyak yang menampilkan hoax daripada dokumentasi asli.
Related Post
Kemaluan Seorang Pria Bali Disambar Petir Saat Buang Air Kecil
Gede Artata alias Tato (27) langsung terjatuh setelah kilatan petir menyambarnya. Saat itu, warg
Nah, Kali ini sekedar info buat kita semua, Untuk tidak mencoba trik Change Price Plan Telkomsel
Pemuda Bangun dari Koma Setelah Lihat Duit Rp200 Ribu
Setelah mengalamikoma selama lebih dari setahun, seorang pria di sebuah rumah sakit Shenz
Demi Bisa Main "Clash of Clans", Dua ABG Nekat Mencuri Burung
Dua remaja belasan tahun, MB (15) dan BG (14), kini meringkuk di Mapolsek Ciputat, Jumat (30/1
Tips Membeli Furniture
Menikmati waktu santai sambil bercengkrama bersama keluarga atau sekedar membaca buku di are
Gempa Masih Terjadi di Perairan Sumatera
Gempa bumi masih terjadi di perairan Sumatera, Kamis (3/3/2016) siang. Pada pukul 13.03 WIB, ge
2 comments
COPAS !!
BalasNice Info
Balashttp://huseinweb.blogspot.com/
Berkomentarlah dengan baik dan benar Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon